Kamis, 13 September 2012

Tumis Sapi Saos Bawang

tumis sapi saos bawang
Bahan:
  • 400 gr daging sapi
  • 4 sdm mentega
  • 2 siung bawang putih (digeprak)
  • 1/2 bawang bombay cacah
  • 1/2 sdm jus lemon
  • 1/2 sdt royco sapi baru
Cara Membuat:
  1. panaskan wajan
  2. masukkan mentega lalu bawang putih yang digeprak
  3. tumis daging sampai kuning kecoklatan
  4. masukkan jus lemon
  5. masukkan bawang bombay cacah
  6. lalu masukkan 1/2 royco sapi baru, sajikan segera saat panas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar