Selasa, 27 Mei 2014

Cara Mencegah HIV


Mekanisme penularan HIV terjadi saat berhubungan seksual, baik dengan lawan jenis ataupun sesama jenis (homo dan lesby), tukar dan saling meminjam alat suntik (jarum, semprit, kapas dan wadah untuk cairan) yang biasa dilakukan oleh pengguna narkoba, transfusi darah dan transplantasi organ yang tidak diskrining, tato, tindik, dan lebih berisiko selama kehamilan seorang ibu yang menularkan pada calon bayinya.

Pastikan agar Anda melakukan tindakan pencegahan penularan HIV AIDS ini agar terhindari dari penyakit mengerikan ini:
  • Tidak berhubungan seks ataupun saling pinjam dan tukar pasangan yang pernah berhubungan dengan orang yang terinfeksi virus HIV.
  • Pastikan ketika melakukan transfusi darah steril dari paduan virus HIV.
  • Penggunaan narkoba dengan jarum suntik memudahkan virus HIV untuk menyebar.

HIV AIDS merupakan penyakit yang masuk kedalam 5 besar penyakit yang belum ada obatnya didunia. Maka dari itu, jauhilah segala kegiatan yang berbau seks bebas dan gonta ganti pasangan agar Anda terhindar dari penyakit yang mengancam nyawa ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar