3. NERAKA SAQAR adalah tempat untuk orang-orang munafik, yaitu
orang-orang yang mendustakan (tidak mentaati) perintah ALLAH dan
Rasulullah. Mereka mengetahui bahwa ALLAH sudah menentukan hukum Islam
melalui lisan Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam, tetapi mereka
meremehkan syariat (hukum) Islam. Maka dibakar dalam api adalah hukuman
untuk mereka.
4. NERAKA LAZZA: neraka yang bergejolak apinya dan mengelupaskan kulit kepalanya. [QS:70. Al Ma´aarij] 15-18
Tidak ada komentar:
Posting Komentar